SAMBUTAN KEPALA SEKOLAH
Bismillahirohmannirrohim
Assalamualaikum Warahmatullah Wabarakatuh
Alhamdulillahi robbil alamin kami panjatkan kehadlirat Allah SWT, bahwasannya dengan rahmat dan karunia-Nya lah akhirnya Website sekolah ini dengan alamat www.smaislam.alalybojonegoro.com dapat kami perbaharui. Kami mengucapkan selamat datang di Website kami Sekolah SMA ISLAM AL-ALY yang saya tujukan untuk seluruh unsur pimpinan, guru, karyawan dan siswa serta khalayak umum guna dapat mengakses seluruh informasi tentang segala profil, aktifitas/kegiatan serta fasilitas sekolah kami.
Kami selaku pimpinan sekolah mengucapkan terima kasih kepada tim pembuat Website ini yang telah berusaha untuk dapat lebih memperkenalkan segala perihal yang dimiliki oleh sekolah. Dan tentunya Website sekolah kami masih terdapat banyak kekurangan, oleh karena itu kepada seluruh civitas akademika dan masyarakat umum dapat memberikan saran dan kritik yang membangun demi kemajuan Website ini lebih lanjut.
Saya berharap Website ini dapat dijadikan wahana interaksi yang positif baik antar civitas akademika maupun masyarakat pada umumnya sehingga dapat menjalin silaturahmi yang erat disegala unsur. Mari kita bekerja dan berkarya dengan mengharap ridho sang Kuasa dan keikhlasan yang tulus dijiwa demi anak bangsa.
Terima kasih semoga Allah ‘Azza Wa Jalla menyertai doa kita semua……amin.
Baca Juga
CATATAN MPLS SMA : Day 4 dan 5 (Last Day)
Kegiatan Masa Pengenalan Siswa (MPLS) SMA Islam Al-Aly hari ke-3 dimulai dengan kegiatan olahraga bersama mulai pukul 07.30 hingga 08.00 WIB. Kegiatan semangat sehat ini dilaksanakan di
Kalender Akademik SMA Islam Al-Aly 2019-2020
Kalender akademik adalah istilah umum dalam dunia pendidikan yang merujuk kepada jadwal kegiatan tahunan suatu lembaga pendidikan yang memuat semua hal terkait dengan proses belajar-men
Menumbuhkan Simpati Anak
Innalillahi wainnailaihi rojiun. Telah pulang kerahmatullah saudara kami, suami dari Ibu Sholichah,S.Pd. Aud. yakni Bpk. Kiyai Jaelan alm. Semoga amal ibadah beliau diterima oleh Allah
How Millennials Kill Everything
How Millennials Kill Everything Coba googling dengan kata kunci “millennials kill”, maka Anda akan mendapati betapa millennial adalah “pembunuh berdarah dingin&
Al-Aly Competition 2020
Tercatat dua hari yaitu hari Sabtu dan Minggu (18-19/01/20), al-Aly mengadakan kegiatan kompetisi antar sekolah tingkat SD/ MI/ Sederajat dan tingkat SMP/ MTs/ sederajat. Tidak hanya pe